![]() |
Lokasi Dam Diwu Monca Kelurahan Lampe |
Kegiatan dimulai dengan pengecekan lokasi Dam Diwu Monca Lampe kemudian sungai yang ada di Kelurahan Lampe. Setelah melihat-lihat sungai yang ada di Kelurahan Lampe Walikota Bima beserta rombongan kemudian melanjutkan peninjauan ke Sungai Bedi Kelurahan Manggemaci.
![]() |
Wali Kota Bima bersama Tim BWS tinjau Kondisi DAM |
Diharapkan dengan pembangunan DAM ini selain itu bisa menampung air hujan dan mengurangi banjir kota bima juga menjadi tempat penampungan air baku sehingga kebutuhan air bersih masyarakat Kota Bima bisa terpenuhi.
“Pembangunan Dam ini nantinya diharapkan bisa menampung air hujan dan mengurangi resiko banjir," jelas Wali Kota. (SRT-01)